Ketahui lebih banyak tentang kami! Temukan resep paling unik dan spesial, acara menarik dari kami, dan produk baru yang selalu dikembangkan. .
Cokelat Colatta, Cokelat Andalan Penggiat UMKM
Cokelat compound adalah cokelat yang paling umum digunakan di berbagai kalangan, mulai dari skala rumahan, UMKM, industri pastry & bakery hingga confectionery. Pasalnya, jenis cokelat ini memiliki banyak keunggulan dan sangat mudah digunakan
Read MoreColatta Compound Series, Cocok untuk Ragam Kreasi Sajian
Memiliki cita rasa yang manis dan lembut, cokelat menjadi salah satu jenis makanan yang digemari oleh banyak orang. Cara menikmatinya pun sangat beragam; bisa dinikmati secara langsung, diolah menjadi minuman, ataupun dimasak hingga menjadi dessert yang menggugah selera.
Read MoreSouffle Pancake, Kreasi dari Haan Pancake Mix dan Colatta Glaze
Souffle pancake memiliki tekstur sangat lembut. Saat masuk ke mulut, souffle pancake ini akan langsung lumer. Bahkan karena teksturnya yang fluffy dan mudah bergoyang saat disentuh orang menyebutnya kue goyang-goyang.
Read MoreTren Burnt Cheese Cake
Cheese cake merupakan jenis kue yang populer. Belakangan sedang menjadi tren di Indonesia dengan beragam kreasi burnt basque cheesecake hingga brownies burnt cheesecake.
Read MoreKearifan Buah Lokal dalam Pastry & Cake
Mengunjungi suatu tempat, tidaklah sah jika tidak membawa buah tangan. Kue jenis pastry, cake dan bread masih mendominasi jenis makanan oleh-oleh banyak dicari para wisatawan. Alasannya sederhana karena kedua jenis makanan oleh-oleh ini bisa tahan lama dan memiliki rasa yang khas.
Read MoreSushi Roll Cake, Berawal dari Tren di Jepang
Roll Cake adalah salah satu kudapan manis yang umumnya menggunakan isian cokelat, selai buah dan butter cream. Sebagai penyuka makanan manis tentu sudah sering melihat roll cake atau dikenal juga dengan istilah bolu gulung.
Read MoreKampoeng Cokelat, Bentuk Kepedulian GMK Kepada Penggiat UMKM
Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) merupakan kegiatan usaha yang mampu memperluas lapangan kerja dan berperan dalam proses peningkatan pendapatan masyarakat serta mendorong pertumbuhan ekonomi. Sebab itulah Gandum Mas Kencana (GMK) sebagai salah satu produsen cokelat terbesar di Indonesia tergerak untuk turut membantu dan mengembangkan daya masyarakat di sekitar perusahaan untuk menjadi pelaku usaha yang dapat membantu perekonomiannya secara mandiri.
Read MoreJapanase Style Soft Chocolate
Cokelat asal Jepang atau Nama Chocolate memiliki tekstur lumer meleleh di mulut dan rasa manis yang bikin ketagihan. Tak heran, Nama Chocolate selalu masuk bucket list camilan para cokelat lovers.
Read MoreKeseruan ChocoTrenz 2024 di Bali
Berlangsung di hotel Aston Denpasar, 10 Agustus 2024, ChocoTrenz hadir kembali Chocotrenz mengangkat kreasi spesial yang berbeda setiap tahunnya untuk memberikan inspirasi trend cokelat dan pastry di Indonesia. Kali ini, Gandum Mas Kencana atau GMK selaku produsen dari produk Colatta, Haan, Bendico dan La Kreiva mengusung tema “NOWstalgia, a delicacy from past to present.”
Read MoreKepopuleran Kue Favorit Butter Cookes
Nama ‘cookies’ diambil dari kata serapan asal Belanda ‘koekje’ yang artinya kue kecil. Di Belanda, cookies terbuat dari adonan kue manis yang dibuat berukuran kecil lalu dipanggang.
Read MoreSensasi Lapisan Rasa Cake Ala Opera
Siapa yang tidak mengenal opera cake. Kue tart yang berasal dari Prancis ini memiliki berbagai lapisan yang terdiri dari almond sponge cake atau biasa disebut jaconde dalam bahasa Prancis yang ditambahkan dengan sirup kopi agar kuenya menjadi sangat moist, coffee butter cream, chocolate ganache dan di atasnya ditutup dengan cokelat glaze.
Read MoreCHOCOTRENZ 2024: Nowstalgia, a delicacy from past to present
Chocotrenz hadir kembali! Seperti tahun-tahun sebelumnya, Chocotrenz selalu mengusung kreasi yang unik dan out of the box. Di Chocotrenz kali ini, Gandum Mas Kencana selaku produsen dari produk Colatta, Haan, Bendico dan La Kreiva mengusung tema “Nowstalgia, a delicacy from past to present.”
Read More